Senada Semesta




Buat Teman-teman yang akan taking holiday ke singapore, ada beberapa rekomendasi list tempat makan yang bisa kalian kunjungi selama di Singapore juga nih, apa aja sih? cek di bawah ini yaa..

1. Taste good (Sim Lim Square)



Di mall ini ada restaurant namanya Taste good, dan kalian harus coba Salted egg mereka karena dijamin enak banget. Bagi Teman-teman yang tinggal di Jakarta atau Tangerang rasa salted egg di taste good ini sebelas dua belas sama salted egg di Secbowl rasanya, which is enak banget. Kalau kalian mau kesini gampang banget, tinggal berenti di BUGIS Station MRT dan jalan sekitar 400m dan ketemu deh tempatnya.

2. Selfie Coffee (Haji Lane)



Nah, buat Teman-teman yang lagi foto-foto hits di Haji lane (karena mural streetnya) bisa mampir sebentar ke selfie coffee untuk ngopi-ngopi cantik plus kita bisa print foto selfie kita ke minuman dan makanan yang kita pesan. Nanti kita dikasih device oleh staff nya untuk taking a picture. Tempatnya sangat mudah ditemukan dan bagi teman-teman yang setelah itu lapar bisa langsung mampir ke restaurant Indonesia tepat didepan Selfie coffee ini.

3. Tian Tian Hainanese Chicken Rice


Yang ketiga, ada Hainanese Chicken Rice yang enak banget di Singapore berlokasi di Maxwell food centre. MRT station terdekat yaitu Tanjong pagar lalu berjalan sekitar 500m. Sampai deh di tempat makan ini. Btw karena ini food centre jadi disekitar restaurant ini juga ada stand stand makanan lain yang patut kalian coba.

4. Ben’s Cookie Orchard



Kalau kalian suka makan kue yang ada di subway, kalian wajib banget coba soft chewy ben’s cookie yang ada di orchard nih dijamin gak kalah sama cookies yang ada di subway bahkan lebih enak. untuk 1 pieces kue seharga sekitar 50ribu rupiah. Untuk alamatnya ada di 435 Orchard Rd, #B1–50 Wisma Atria, Singapore 238877, tips nya jika kalian take away this cookie namun masih ingin menikmati cokelatnya saat meleleh, kalian bisa masukan terlebih dahulu kuenya kedalam microwave, sehingga nanti cokelatnya bisa meleleh lagi.









Sekarang lagi jaman nya ayam geprek, kemarin baru aja muncul boba x kecap bango baru pertama launch di Jogja dan sekarang Jogja juga yang pertama ngebuat ayam geprek oreo.



Ayam yang digeprek dengan oreo ini bisa kalian temui di restoran, chickenpedia Jogja, dia punya beberapa cabang, antara lain :

🏠 Jl.Perumnas UPN

🏠 Jl.Garuda,UMY.

🏠 Jl. Kaliurang km.13,5 ,UII

🏠 jl. Sambirejo Concat (Take Away)

Atau kalian juga bisa pesen lewat gofood atau grabfood, harga makanan di restoran ini bisa dibilang tergolong murah, selain kalian harus coba ayam geprek oreo nya, kalian juga harus coba menu ayam lain nya, contohnya ayam sambal jamur dengan harga hanya 11.000 rupiah dan porsi yang cukup untuk satu orang dan untuk ayam geprek oreo nya seharga 13.000 rupiah. untuk harga makanan di restoran ini cuman sekitar 11.000–15.000 rupiah, murah banget kan…

Meskipun ayam gepreknya pake oreo tapi dia gak terlalu manis, asalkan beli ayam geprek oreo level pedesnya 3 ke atas, jadi manis oreo nya ketutup sama pedes nya. kalau pesen cuman pedes nya level 2 kebawah kayak nya akan terlalu manis deh.

oh iya nasi disini itu refill ambil sendiri loh, cocok banget nih buat anak-anak kosan hahaha. kalau kalian beli ayam geprek oreo nya dia sudah termasuk minum es teh juga.

secara pribadi, gue suka banget makan disini karena makanan nya enak enak banget, gak pelit dengan harga segitu. akan balik lagi kesini setiap main ke jogja hahhaha


cheers!!
Newer Posts Older Posts Home

About Me

My photo
New yorkers wannabe
View my complete profile

Holla!

Hi, Thank you so much for opening my blog, I just wanna share what I've been through and experienced.
Enjoy XOXO.

POPULAR POSTS

  • Review Fragrance Hotel-Ruby , Singapore
    So , i went to Singapore on sunday 29 january 2017. Sebenernya ini liburan cukup mendadak juga hahaha, karna kalo di siapin jauh-jauh hari b...
  • KAKAKU Coffee Roaster
    Located in Jl. Dr. Sumarno Blk. A1, Penggilingan, Kec. Cakung, Kota Jakarta Timur. This newly opened Coffee shop should try. They opened fr...
  • Laut
      Hidup ibarat lautan. luas sekali, begitu dalam. Terimakasih sudah memandangku hanya sebatas permukaan, Semoga saja suatu saat kamu menyada...
  • Daftar AIESEC ke China PART 2
    Hai guys , baru dapet mood untuk nulis lagi nih hahaha , lanjut dari post sebelum nya mengenai aiesec ke china nya , ketika kalian udah fix ...
  • Yang dibawa dan ditinggalkan.
    Kalau berkaca dengan hubungan lalu yang udh lama kandas, ada beberapa hal yang mungkin harus kita sadari, yaitu hal-hal yang memang harus di...
  • Counseling to psychologist.
      I'm trying to deal with "how to be comfortable being alone", sebenernya disebelumnya aku gk pernah punya masalah to be alone...
  • Going to hospital alone
    Ps: Gk cuti hari itu, jadi tetep WFH (Work from hospital) So, yesterday I went to hospital alone (My first time) hahaha, aku tuh anaknya jar...
  • Me before
    The more Im looking from the external factor the more I found myself suffering. so I think, the answer is always inside me. feel it and unde...
  • I didn't write again.
    I always loved writing, until I don’t. The words no longer make sense, and the meanings they hold are flat and dead to me. I don’t know what...
  • Last semester of my Postgrad.
    Today I just received an email from my faculty which shows me a list of courses that I can take in next semester. it took me while staring a...

Categories

Advertisement

Thank you for visit 🖤

Powered by Blogger.

Social Media Icons

  • twitter
  • facebook
  • instagram

What makes you happy?

Blog Archive

  • ►  2023 (7)
    • ►  August (1)
    • ►  July (4)
    • ►  May (1)
    • ►  March (1)
  • ►  2022 (18)
    • ►  November (3)
    • ►  October (1)
    • ►  August (2)
    • ►  July (4)
    • ►  June (6)
    • ►  April (1)
    • ►  February (1)
  • ►  2021 (4)
    • ►  July (1)
    • ►  March (1)
    • ►  January (2)
  • ▼  2020 (20)
    • ►  December (3)
    • ►  November (1)
    • ►  October (4)
    • ►  September (1)
    • ►  August (6)
    • ►  June (1)
    • ►  May (2)
    • ▼  March (2)
      • Tempat makan yang harus dikunjungi di Singapore.
      • Ayam Geprek Oreo — Chickenpedia
  • ►  2019 (3)
    • ►  December (1)
    • ►  June (1)
    • ►  February (1)
  • ►  2018 (3)
    • ►  April (2)
    • ►  January (1)
  • ►  2017 (6)
    • ►  October (1)
    • ►  August (1)
    • ►  May (1)
    • ►  February (1)
    • ►  January (2)
  • ►  2016 (1)
    • ►  July (1)
  • Home
  • Download
  • About Writer
  • Privacy Policy
  • Contact

Contact Form

Name

Email *

Message *

FOLLOW US @ INSTAGRAM

  • What Im saying?
  • Subscribe on Youtube
  • Picture took by me

About Me

Adbox

Popular Posts

  • Pre-Traveling to Purwokerto
    I decided to visit my friend Ebi, who studied in Unsoed Purwokerto on 13 august, today is 10 august. then I bought a ticket from Bandung to ...

Advertisement

Copyright © 2016 Senada Semesta. Created by OddThemes